Jelang Ramadhan, Anggota Kodim Polman Diterjunkan Cek Ketersediaan dan Harga Kebutuhan Masyarakat

- Jurnalis

Kamis, 29 Februari 2024 - 01:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rakyatta- Polman,-Anggota TNI dari Kodim 1402/Polman yang bertugas sebagai Babinsa diterjunkan mengecek ketersediaan dan harga kebutuhan masyarakat, menjelang bulan Ramadhan di pasar tradisional di Polewali Mandar. Kamis (29/2/2024).

 

Dandim 1402/Polman Letkol Czi Sabar Chandra Gufta Panjaitan menyebut, Para Babinsa diterjunkan melakukan pengecekan untuk memastikan ketersediaan stok dan harga berbagai komoditi di pasaran menghadapi bulan Ramadhan 1445 H/2024 M.

 

“Hari ini dari laporan para anggota di beberapa pasar menunjukkan bahwa kebutuhan pokok masyarakat secara umum masih stabil,” Bebernya.

Baca Juga :  Bupati Polman Resmikan Puskesmas Matangang

 

Meskipun kata Dia, Beras mengalami kenaikan cukup tinggi namun stok kita di Polewali Mandar masih tersedia,” Ungkapnya.

 

“Untuk stok pangan dan barang untuk kebutuhan pokok masih mencukupi dan aman untuk memenuhi kebutuhan masyarakat selama bulan puasa,” Kata Lulusan Akmil 2003 itu.

 

Dikatakan Dandim, Pihaknya bersama instansi terkait akan terus memantau dan mengambil langkah-langkah yang diperlukan untuk menjaga stabilitas harga dan ketersediaan bahan pokok di pasaran menjelang Ramadhan.

Baca Juga :  Akmal Malik Sebut Transmigrasi Bagian Yang Tidak Terpisahkan Dari Sulbar

 

Selain itu, terkait masalah pangan, Lanjut dikatakan Mantan Danyon Zipur 8 SMG itu, Kodim Polman jauh sebelumnya sudah mengambil langkah percepatan tanam pasca El-Nino untuk mengantisipasi kebutuhan pangan.

 

“Pasca El-Nino kemarin, Para Babinsa sudah kita kerahkan untuk melakukan pendampingan pertanian, Sebahagian wilayah sudah ada yang panen dan sebahagian belum,” Tandasnya. (Zik).

 

Berita Terkait

Pasca Putusan MK, Polresta Mamuju Gelar Pengamanan Ketat Rapat Pleno Terbuka Penetapan Calon Terpilih
Kapolresta Mamuju Bersama Unsur Forkopimda Tanam Jagung Serentak 1 Juta Hektar di Tommo
Koordinasi Dengan Pemda Pasangkayu, Kanwil Kemenkum Sulbar Bahas Pelaksanaan Desa Sadar Hukum
PJA Tahun 2025 Akan Digelar, Kakanwil Kemenkum Sulbar Bersama Kadiv P3H Ajak Pemda Lakukan Persiapan
Kadiv Yankum Kemenkum Sulbar Sebut Mendukung Kebijakan Pelaksanaan Efisiensi Anggaran
Gelar Rapat Analisis Konsepsi/Pra Harmonisasi Ranperda, Kadiv P3H Kemenkum Sulbar Minta Jaga Kualitas Layanan Penyusunan Perda
Kasat Binmas Polresta Mamuju Bagikan Kopi Panas dan Berikan Himbauan kepada Pengendara
Pembukaan Masa Persidangan Kedua Tahun 2025 dan Hearing Dialog untuk Pembangunan Desa DPRD Provinsi Sulawesi Barat
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 21:47 WIB

Pasca Putusan MK, Polresta Mamuju Gelar Pengamanan Ketat Rapat Pleno Terbuka Penetapan Calon Terpilih

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:00 WIB

Kapolresta Mamuju Bersama Unsur Forkopimda Tanam Jagung Serentak 1 Juta Hektar di Tommo

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:27 WIB

Koordinasi Dengan Pemda Pasangkayu, Kanwil Kemenkum Sulbar Bahas Pelaksanaan Desa Sadar Hukum

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:17 WIB

PJA Tahun 2025 Akan Digelar, Kakanwil Kemenkum Sulbar Bersama Kadiv P3H Ajak Pemda Lakukan Persiapan

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:13 WIB

Kadiv Yankum Kemenkum Sulbar Sebut Mendukung Kebijakan Pelaksanaan Efisiensi Anggaran

Berita Terbaru