Kemenkumham Sulbar Koordinasi Dengan Dinasdukcapil, Bahas Layanan ABGT

- Jurnalis

Jumat, 19 Januari 2024 - 10:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mamuju Tengah – Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Barat melaksanakan kegiatan kordinasi dengan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil terkait Layanan Anak Kewarganegaraan Ganda Terbatas (ABGT) dan Sosialisasi PP 21 Tahun 2022 tentang cara memperoleh, kehilangan, pembatalan, dan memperoleh kembali kewarganegaraan pada Kabupaten Mamuju Tengah, Kamis (18/1/2024).

Tim dari Kantor Wilayah dari Divisi Pelayanan Hukum dan HAM khususnya bidang Pelayanan Hukum yang dipimpin langsung oleh Kepala Subbidang Pelayanan AHU didampingi oleh 1 orang JFU dan 2 orang JFT melaksanakan fungsi Kantor Wilayah seperti koordinasi dengan instansi terkait.

Baca Juga :  Sosialisasi Paralegal Justice Award 2024 kepada Lurah dan Kepala Desa di Kabupaten Polewali Mandar

Tim ini disambut oleh Kepala bidang Pendaftaran Kependudukan Dinas Kependudukan dan Pencatata Sipil Kabupaten Mamuju Tengah.

Selain itu Kantor Wilayah juga melaksanakan sosialisasi PP 21 Tahun 2022 tentang cara memperoleh, kehilangan, pembatalan, dan memperoleh kembali kewarganegaraan tersampaikan dengan baik.

“Kegiatan ini merupakan salah satu Tusi yang dimeban oleh Kementerian Hukum dan HAM, sehingga dibutuhkan kerjasama dan koordinasi dengan stakeholder’ ujar Rajendro Jati selalu Kadivyankumham disela-sela waktunya.

Baca Juga :  Kemenkumham Sulbar Pasang Bendera Setengah Tiang, Penghormatan kepada Wakil Presiden RI ke-9

Rahendro juga menilai, apa yang dilakukan jajarannya sebagai wujud kontribusi dalam hal pelaksanaan Undang-undang.

Sementara itu, secara terpisah, Kakanwil Kemenkumham Sulbar, Marasidin mendukung  upaya yang dilakukan oleh Jajaran Divisi Pelayanan Hukum dan HAM.

“Sehingga melalui Pelaksanaan kegiatan ini, diharapkan dapat memberi dampak terhadap peningkatan kinerja di jajaran Kanwil Kemenkumham Sulbar” tutup salah seorang Kakanwil unit wilayah di bawah kepemimpinan Menkumham, Yasonna itu

Berita Terkait

Kanwil Kemenkum Sulbar Hadiri Rakernis BPHN Tahun 2025, Tantangan dan Peluang Menuju Masyarakat Sadar Hukum
Kemenkum Sulbar Lakukan Pengawasan Notaris di Pasangkayu, Pastikan Masyarakat Terlayani Dengan Baik
Anggaran Mobil Mewah Dipangkas, SDK – JSM Fokus Pada Longsor dan Sungai
Soft Opening Dermaga Sandeq, Pj Bahtiar: Ini Bisa Menjadi Ikon Baru Sulbar
Dukung Ketahanan Pangan, Kapolda Irjen Pol Adang Ginanjar Terima Penghargaan dari Pj Gubernur Sulbar
Kanwil Kemenkum Sulbar Gelar Harmonisasi Ranperbup Majene
Silaturrahmi Pemda Majene, Pj Bahtiar Tekankan Majene Fokus Pengembangan Peternakan Kambing dan Bawang
Pemprov Sulbar dan Pemkab Majene Laksanakan GPM, Kendalikan Inflasi
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 14:17 WIB

Kanwil Kemenkum Sulbar Hadiri Rakernis BPHN Tahun 2025, Tantangan dan Peluang Menuju Masyarakat Sadar Hukum

Rabu, 12 Februari 2025 - 13:23 WIB

Kemenkum Sulbar Lakukan Pengawasan Notaris di Pasangkayu, Pastikan Masyarakat Terlayani Dengan Baik

Rabu, 12 Februari 2025 - 12:13 WIB

Anggaran Mobil Mewah Dipangkas, SDK – JSM Fokus Pada Longsor dan Sungai

Selasa, 11 Februari 2025 - 21:34 WIB

Soft Opening Dermaga Sandeq, Pj Bahtiar: Ini Bisa Menjadi Ikon Baru Sulbar

Selasa, 11 Februari 2025 - 17:45 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Kapolda Irjen Pol Adang Ginanjar Terima Penghargaan dari Pj Gubernur Sulbar

Berita Terbaru