Peletakan Batu Pertama, Polres Pasangkayu Bangun Kantor Polairud

- Jurnalis

Rabu, 28 Juni 2023 - 03:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PASANGKAYU — Peletakan batu pertama pembangunan pembangunan gedung Satuan Polisi Perairan Laut dan Udara (Polairud) Polres Pasangkayu di hadiri Forkopimda di Jalan Muhammad Hatta, Kabupaten Pasangkayu, Sulawesi Barat, Selasa (27/6/2023).

Kapolres Pasangkayu, AKBP Candra Kurnia Setiawan ucapkan terima kasih atas kehadiran tamu undangan di peletakan batu pertama pembangunan gedung Satuan Polairud di Pasangkayu.

Baca Juga :  Dampingi Kegiatan Posyandu, Bhabinkamtibmas Polres Majene, Aktif Dukung Penanggulangan Stunting

“Alhamdulilah, disini akan dibangun gedung baru Polairud. Ini adalah wujud sinergitas Polres dan Pememrintah Kabupaten (Pemkab) Pasangkayu yang terjaga harmonis dalam mensukseskan setiap pembangunan di daerah ini,” ucap Candra.

Kapolres Candra menyampaikan, ini bahagian dari peningkatan pelayanan kepada masyarakat dalam mencegah kriminalitas di lautan seperti ilegal fishing (penangkapan ikan secara ilegal) dan kejahatan lainnya di laut.

Baca Juga :  Patroli Dialogis Sat Samapta Polres Polman Polda Sulbar Jelang Pilkada Serentak

“Terima kasih atas dukungan semua pihak dalam pembangunan gedung Polairud ini. Diharapkan pembangunan tepat waktu dengan hasil memuaskan termasuk pengawasan pembangunan dilakukan sebaik mungkin serta mendapat berkah dan ridho Tuhan Yang Maha Kuasa,” paparnya.

Berita Terkait

Kapolresta Mamuju dan Dokkes Polda Sulbar Berikan Layanan Kesehatan Gratis di Anjungan Pantai Manakarra
Kapolresta Mamuju Gencarkan Sosialisasi Hotline Mudik 110 dan Tolak Premanisme Berkedok Ormas
Kapolresta Mamuju Ucapkan Selamat Memperingati Dies Natalis ke-71 GMNI
Bazar Sembako Murah Polresta Mamuju di Serbu Warga, Ratusan Paket Ludes Terjual
Perkuat Silaturahmi di Bulan Ramadan, Keluarga Besar Ditpolairud Polda Sulbar Gelar Buka Puasa Bersama
Bakti Sosial Ditpolairud Polda Sulbar, Bagikan Bantuan Sembako di Tiga Panti Asuhan di Mamuju
Hari Ketiga Pasca Gugurnya 3 Prajurit Bhayangkara di Way Kanan, Kapolresta Mamuju Gelar Tahlilan dan Doa Bersama
Baksos Ramadan, Kapolresta Mamuju Bersama Bhayangkari Salurkan Bantuan Paket Sembako Kepada Warga Kurang Mampu
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 21:27 WIB

Kapolresta Mamuju dan Dokkes Polda Sulbar Berikan Layanan Kesehatan Gratis di Anjungan Pantai Manakarra

Minggu, 23 Maret 2025 - 21:25 WIB

Kapolresta Mamuju Gencarkan Sosialisasi Hotline Mudik 110 dan Tolak Premanisme Berkedok Ormas

Minggu, 23 Maret 2025 - 11:26 WIB

Kapolresta Mamuju Ucapkan Selamat Memperingati Dies Natalis ke-71 GMNI

Sabtu, 22 Maret 2025 - 12:42 WIB

Bazar Sembako Murah Polresta Mamuju di Serbu Warga, Ratusan Paket Ludes Terjual

Jumat, 21 Maret 2025 - 20:57 WIB

Perkuat Silaturahmi di Bulan Ramadan, Keluarga Besar Ditpolairud Polda Sulbar Gelar Buka Puasa Bersama

Berita Terbaru