Salim S. Mengga: Polres Polman Juga Layak Naik Status Menjadi Polresta.

- Jurnalis

Rabu, 11 Desember 2019 - 06:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POLMAN, RAKYATTA.CO — Tokoh Sulawesi Barat Mayjen Purn Salim S. Mengga berharap kepada Kapolda Sulbar Brigjen Pol Baharudin Djafar agar dapat mempertimbangkan Posisi Polres Polman Saat ini, mengingat luas wilayah yang di miliki kabupaten Polman yang berjuluk Bumi Tipalayo.

“Saran saya untuk Bapak Kapolda Sulbar Brigjen Pol Baharudin Djafar, agar kiranya juga dapat mempertimbangkan Posisi Polres Polman Sendiri agar bisa menyusul Polres Mamuju yang kini menjadi Polresta,” Kata Salim S. Mengga, Rabu 11 Desember 2019.

Salim S. Mengga yang lebih akrab disapa JSM ini, menjelaskan, alasan dirinya menyampaikan hal tersebut, dikarenakan dengan pertimbangan melihat luas wilayah yang ada di kabupaten Polman adalah kabupaten yang memiliki penduduk terbesar bahkan boleh dikata penduduk Polman saat ini banyak tersebut di Sulawesi Barat.

Baca Juga :  Serunya Turnamen Voli Antar-Seksi Imigrasi Polman

“Sebagai Kabupaten yang berpenduduk terbesar di Sulbar yang penduduknya tersebar di lima kabupaten suka atau tidak suka kabupaten Polman berpotensi memiliki gejolak sosial yang berpotensi dapat menggangu keamanan di daerah ini dan ini sangat berpengaruh pada Kabupaten lainya yang ada di Sulbar,” kata Salim.

Selain itu, Kata Salim, Pertimbangan lainya yakni kabupaten Polman adalah satu dari lima kabupaten tertua yang ada di Sulawesi Barat, yah menjadi pusat budaya yang berpengaruh di lima kabupaten dan juga di daerah ini oerna berkuasa kerajaan besar yang setara dengan kerajaan Luwu, kerajaan Bone dan Kerajaan Gowa yang ada di Sulawesi Selatan.

Baca Juga :  Ketua DPRD Sulawesi Barat Hj. Amalia Aras Ucapkan Selamat Hari Jadi Parlemen

“Olehnya itu, Saya melihat Polres Polman ini juga dan layak di naikan statusnya menjadi Polresta dan ini sebagai saran untuk kemaslahatan bagi seluruh masyarakat Sulbar dan demo terjafa kondisi yang kondusif di daerah ini (Polman-red). Pendapat ini bersupaft sebagai saran untuk bisa di jadikan pertimbangan,” Ungkap Salim.

Diakhir, dirinya tak lupa mengucapkan selamat atas pengukuhan Polres Mamuju menjadi Polresta Mamuju.

“Selamat buat polres MAMUJU yg telah dikukuhkan menjadi polresta semoga sukses melaksanakan tugas kedepan yang pasti tidak semakin ringan,”Pungkasnya.

Berita Terkait

Meski Sedang Berpuasa, Babinsa Kodim 1402 Polman Ajak Warga Bersihkan Lingkungan
Safari Ramadan di Polman, SDK-JSM Bahas TPA hingga Bantuan BPJS dan Rp15 Miliar untuk Kakao
Rapat Kesimpulan Akhir Evaluasi Pembangunan, SDK-JSM Tekankan Pengelolaanp Anggaran Harus Efisien dan Tepat Guna
Kolaborasi Gelar Nuzulul Quran, Implementasikan Nilai-Nilai Alquran Untuk Kesejahteraan Rakyat
Gubernur Sulbar Ajak Masyarakat Bersatu Wujudkan Pembangunan: Pemimpin Butuh Dukungan Rakyat
Pemprov Sulbar dan BI Libatkan Da’i Dalam Pengendalian Inflasi
Ribuan Masyarakat Majene Bakal Tercover BPJS Kesehatan, Berkat Bantuan Gubernur Sulawesi Barat
Safari Ramadhan di Majene, Wagub Salim S. Mengga Sampaikan Lima Panca Daya
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 11:00 WIB

Meski Sedang Berpuasa, Babinsa Kodim 1402 Polman Ajak Warga Bersihkan Lingkungan

Selasa, 18 Maret 2025 - 02:29 WIB

Safari Ramadan di Polman, SDK-JSM Bahas TPA hingga Bantuan BPJS dan Rp15 Miliar untuk Kakao

Senin, 17 Maret 2025 - 16:03 WIB

Rapat Kesimpulan Akhir Evaluasi Pembangunan, SDK-JSM Tekankan Pengelolaanp Anggaran Harus Efisien dan Tepat Guna

Minggu, 16 Maret 2025 - 21:51 WIB

Kolaborasi Gelar Nuzulul Quran, Implementasikan Nilai-Nilai Alquran Untuk Kesejahteraan Rakyat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:20 WIB

Gubernur Sulbar Ajak Masyarakat Bersatu Wujudkan Pembangunan: Pemimpin Butuh Dukungan Rakyat

Berita Terbaru