Untuk Kader Nasdem, Habsi: Jadilah Wakil Rakyat Yang Sesungguhnya

- Jurnalis

Selasa, 3 September 2019 - 11:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAMUJU — Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasdem Privinsi Sulawesi Barat H. Habsi Wahid berharap para kader Nasdem yang terpilih menjadi anggota DPRD baik di tingkat Provinsi dan Kabupaten untuk betul betul dapat mengembang amanah sebagai wakil rakyat.

“Selamat mengemban amanah para kader-kader terbaik Nasdem. Jadilah Wakil Rakyat yang sesungguhnya,”ucap Habsi Wahid di Rapat Pleno Diperluas Dewan Pimpinan Wilayah Partai NasDem, yang digelar kemarin di Hotel d’Melo.

Baca Juga :  Apel Pergantian Regu Jaga, Pastikan Petugas Rutan Pasangkayu Siap Jalankan Tugas Dan Fungsi

Melalui moment pelantikan itu, Ia juga berharap, dapat terbangun tekad dan komitmen untuk lebih mengedepankan semangat kebersamaan, persatuan dan kesatuan.

“Semoga di moment yang penting ini terbangun tekad, komitmen dari kita semua untuk lebih mengedepankan semangat kebersamaan, persatuan dan kesatuan”harap Habsi

Baca Juga :  Kanwil Kemenkumham Sulbar Dorong Ekonomi Kreatif Sulbar melalui Kawasan Karya Cipta

Melalui kesempatan itu, Habsi mengingatkan, agar anggota DPRD Mamuju yang baru saja dilantik, dapat mengasah kemampuan, menunjukkan kapasitas sebagai wakil rakyat yang menjadi pilihan yang terbaik, untuk mengabdi dan bekerja demi kemajuan serta kepentingan rakyat dan daerah yang tercinta.

Editor: Fathir

Berita Terkait

Koordinasi Dengan Pemda Pasangkayu, Kanwil Kemenkum Sulbar Bahas Pelaksanaan Desa Sadar Hukum
PJA Tahun 2025 Akan Digelar, Kakanwil Kemenkum Sulbar Bersama Kadiv P3H Ajak Pemda Lakukan Persiapan
Kadiv Yankum Kemenkum Sulbar Sebut Mendukung Kebijakan Pelaksanaan Efisiensi Anggaran
Gelar Rapat Analisis Konsepsi/Pra Harmonisasi Ranperda, Kadiv P3H Kemenkum Sulbar Minta Jaga Kualitas Layanan Penyusunan Perda
Pembukaan Masa Persidangan Kedua Tahun 2025 dan Hearing Dialog untuk Pembangunan Desa DPRD Provinsi Sulawesi Barat
DPRD Sulbar dan DPRD Polman Bahas Permasalahan Distribusi Air Bersih di Tiga Kecamatan
Ketua DPRD Sulawesi Barat Gelar Hearing Dialog di Dua Titik di Mamuju Tengah
Komisi II DPRD Sulbar Gelar RDPU dengan Aliansi Masyarakat Gentungan Raya dan Kanang-Kanang Terkait Dampak Tambang Pasir
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:27 WIB

Koordinasi Dengan Pemda Pasangkayu, Kanwil Kemenkum Sulbar Bahas Pelaksanaan Desa Sadar Hukum

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:17 WIB

PJA Tahun 2025 Akan Digelar, Kakanwil Kemenkum Sulbar Bersama Kadiv P3H Ajak Pemda Lakukan Persiapan

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:13 WIB

Kadiv Yankum Kemenkum Sulbar Sebut Mendukung Kebijakan Pelaksanaan Efisiensi Anggaran

Rabu, 5 Februari 2025 - 23:03 WIB

Pembukaan Masa Persidangan Kedua Tahun 2025 dan Hearing Dialog untuk Pembangunan Desa DPRD Provinsi Sulawesi Barat

Rabu, 5 Februari 2025 - 22:59 WIB

DPRD Sulbar dan DPRD Polman Bahas Permasalahan Distribusi Air Bersih di Tiga Kecamatan

Berita Terbaru