Verifikasi Dokumen Fisik Calon PBH periode tahun 2025-2027 pada Lembaga Bantuan Hukum Mitra Madani

- Jurnalis

Kamis, 4 April 2024 - 09:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mamuju – Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Barat melakukan kegiatan Verifikasi Dokumen Fisik Calon Pemberi Bantuan Hukum periode tahun 2025-2027 pada Lembaga Bantuan Hukum Mitra Madani dari Kab. Polewali, Kamis (4/4/2024).

Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Kelompok Kerja Daerah Verifikasi, Akreditasi dan Perpanjangan Sertifikasi bagi Calon Pemberi Bantuan Hukum periode tahun 2025-2027 termasuk kepala bagian bantuan hukum pemprov Sulawesi barat, serta Pengurus dari Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Masyarakat Anti Diskriminasi Sulawesi Barat (YLBH Mitra Madani Sulawesi Barat )

Baca Juga :  Safari Ramadhan 2024 di Rutan Pasangkayu, Kakanwil Ingatkan WBP Patuhi Aturan

Kegiatan diawali dengan penyerahan berkas fisik Dokumen persyaratan oleh perwakilan Yayasan Lembaga bantuan Hukum Masyarakat Anti Diskriminasi Sulawesi Barat ( YLBH Mitra Madani ) kepada Tim Kelompok Kerja Daerah. Selanjutnya Tim Pokjada Verasi melakukan pemerikasaan dan penyesuaian dokumen fisik yang sebelumnya telah di unggah pada aplikasi sidbankum.

Pemeriksaan dan penyesuaian Dokumen fisik dengan data unggah pada aplikasi sidbankum dilakukan oleh Tim Pokjada secara bertahap, mulai dari Akta Pendirian Lembaga, Data Pengurus Lembaga, Data Advokad dan Paralegal, Data Kasus Litigasi dan Non Litigasi, serta data lainnya yang telah ditetapkan.

Baca Juga :  Gubernur Sulbar Tegaskan, APIP Harus Berperan Pada Siklus Anggaran

Setelah dilaksanakan pemeriksaan dan penyesuaian dokumen fisik dengan data unggah pada aplikasi sidbankum, Tim Pokjada menyatakan menerima dokumen fisik Yayasan  Lembaga bantuan Hukum Masyarakat Anti Diskriminasi Sulawesi Barat (YLBH Mitra Madani ) Sulawesi Barat dan dinyatakan sesuai dengan data unggah pada aplikasi sidbankum.

Kelompok kerja daerah verifikasi akan melanjutkan pada tahap pemeriksaan faktual lapangan pada Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Masyarakat anti Diskriminasi Sulawesi Barat ( YLBH Mitra Madani  Sulbar)

Berita Terkait

Koordinasi Dengan Pemda Pasangkayu, Kanwil Kemenkum Sulbar Bahas Pelaksanaan Desa Sadar Hukum
PJA Tahun 2025 Akan Digelar, Kakanwil Kemenkum Sulbar Bersama Kadiv P3H Ajak Pemda Lakukan Persiapan
Kadiv Yankum Kemenkum Sulbar Sebut Mendukung Kebijakan Pelaksanaan Efisiensi Anggaran
Gelar Rapat Analisis Konsepsi/Pra Harmonisasi Ranperda, Kadiv P3H Kemenkum Sulbar Minta Jaga Kualitas Layanan Penyusunan Perda
Pembukaan Masa Persidangan Kedua Tahun 2025 dan Hearing Dialog untuk Pembangunan Desa DPRD Provinsi Sulawesi Barat
DPRD Sulbar dan DPRD Polman Bahas Permasalahan Distribusi Air Bersih di Tiga Kecamatan
Ketua DPRD Sulawesi Barat Gelar Hearing Dialog di Dua Titik di Mamuju Tengah
Komisi II DPRD Sulbar Gelar RDPU dengan Aliansi Masyarakat Gentungan Raya dan Kanang-Kanang Terkait Dampak Tambang Pasir
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:27 WIB

Koordinasi Dengan Pemda Pasangkayu, Kanwil Kemenkum Sulbar Bahas Pelaksanaan Desa Sadar Hukum

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:17 WIB

PJA Tahun 2025 Akan Digelar, Kakanwil Kemenkum Sulbar Bersama Kadiv P3H Ajak Pemda Lakukan Persiapan

Kamis, 6 Februari 2025 - 14:02 WIB

Gelar Rapat Analisis Konsepsi/Pra Harmonisasi Ranperda, Kadiv P3H Kemenkum Sulbar Minta Jaga Kualitas Layanan Penyusunan Perda

Rabu, 5 Februari 2025 - 23:03 WIB

Pembukaan Masa Persidangan Kedua Tahun 2025 dan Hearing Dialog untuk Pembangunan Desa DPRD Provinsi Sulawesi Barat

Rabu, 5 Februari 2025 - 22:59 WIB

DPRD Sulbar dan DPRD Polman Bahas Permasalahan Distribusi Air Bersih di Tiga Kecamatan

Berita Terbaru