Kadivpas Kemenkumham Sulbar “Pengeluaran Sesuai SOP, Jangan Sampai Kecolongan.”

- Jurnalis

Kamis, 4 Januari 2024 - 08:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rupbasan Mamuju – Kepala Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Sulbar Robianto, Bc. IP, S.H, M. Si berikan arahan dan penguatan kepada Rupbasan Kelas II Mamuju dan seluruh jajaran UPT Kemenkumham Sulawesi Barat secara virtual. Kamis, (04/01/24).

Kepala Rupbasan Kelas II Mamuju, Muliyadi, didampingi Kepala Sub Seksi Administrasi dan Pengelola Basan Baran Rupbasan Kelas II Mamuju, Bertin Matasik, beserta staf rupbasan yang hadir saat itu mengikuti arahan tersebut dari ruangan Kepala Rupbasan Kelas II Mamuju secara virtual.

Dalam kegiatan tersebut, Robianto membahas tentang Resolusi Kumham Untuk 2024 “Perkuat sinergi yang semakin pasti dan berakhlak untuk kinerja kemenkumham yang berdampak.” yang mencakup 4 hal, yakni Resolusi Kumham di tahun 2024, mengedepankan pelayanan publik, pelayanan kesehatan serta memperhatikan masalah makanan warga binaan pemasyarakatan.

Baca Juga :  Kemenkumham Sulbar Harmonisasi Dua Raperda Kabupaten Mamuju Tengah

Dalam sesi tanya jawab, Robianto memberikan amanat kepada Rupbasan Kelas II Mamuju untuk tetap konsisten dalam melaksanakan tugas, tetap siap siaga dalam menjaga keamanan serta ketertiban Rupbasan serta memperhatikan prosedur-prosedur yang ada dalam hal proses pengeluaran ataupun penerimaan barang titipan dari APH terkait.

Baca Juga :  Amaliah Ramadhan 2, Keutamaan Dan Kegembiraan Pada Bulan Ramadhan

“Yang penting saat pengeluaran sesuai sop, jangan sampai kecolongan” tegas Robianto.

Turut hadir dalam kegiatan virtual ini, Kabid Pembinaan Akhmad Herriansyah dan Kabid Kemanan, Tubagus M. Chaidir serta seluruh Kepala UPT Pemasyarakatan se-Sulawesi Barat.

Kakanwil Kemenkumham Sulbar, Marasidin mendukung upaya yang dilakukan oleh jajaran Rupbasan Mamuju.

“Hal ini diharapkan dapat memberi dampak terhadap peningkatan kinerja di jajaran Kanwil Kemenkumham Sulbar.” tutup salah seorang Kakanwil unit wilayah di bawah kepemimpinan Menkumham, Yasonna itu. (saf_mesa)

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Polsek Tapalang Hadiri Acara Akad Nikah Warganya, Wujud Kehadiran Polri di Tengah Masyarakat
Sambut Bulan Suci Ramadhan, DWP Sulbar Berbagi Beras dengan Pegawai Pemprov Sulbar
Pj Sekprov Sulbar Buka Capacity Building Pejuang Tim TPID dan Bimbingan Teknis Penyusunan Kinerja TPID
Koordinasikan Layanan AHU, Upaya Kadiv Yankum Kemenkum Sulbar Tingkatkan Kualitas UMKM
Silaturahmi ke Lanal Mamuju, Pj Bahtiar Beri Penghargaan
Hari Kelima Operasi Keselamatan Marano 2025, Polresta Mamuju Berikan Sanksi Tilang kepada 30 Pelanggar
Pj Sekprov Sulbar Hadiri Rakor Tindak Lanjut Pembentukan SPAM, Pemprov dan Pemkab Harus Berkolaborasi
Kanwil Kemenkum Sulbar Gelar Rapat Konsultasi dengan DPRD Kabupaten Majene, Kadiv P3H Sampaikan Apresiasi
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 Februari 2025 - 10:06 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Tapalang Hadiri Acara Akad Nikah Warganya, Wujud Kehadiran Polri di Tengah Masyarakat

Jumat, 14 Februari 2025 - 18:07 WIB

Sambut Bulan Suci Ramadhan, DWP Sulbar Berbagi Beras dengan Pegawai Pemprov Sulbar

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:50 WIB

Pj Sekprov Sulbar Buka Capacity Building Pejuang Tim TPID dan Bimbingan Teknis Penyusunan Kinerja TPID

Jumat, 14 Februari 2025 - 14:09 WIB

Koordinasikan Layanan AHU, Upaya Kadiv Yankum Kemenkum Sulbar Tingkatkan Kualitas UMKM

Jumat, 14 Februari 2025 - 10:01 WIB

Silaturahmi ke Lanal Mamuju, Pj Bahtiar Beri Penghargaan

Berita Terbaru

Hallo Polisi

Polda Sulbar Torehkan Prestasi di Tour of Kemala Yogyakarta 2025

Minggu, 16 Feb 2025 - 15:09 WIB