Kanwil Kemenkum Sulbar Monev Anggota JDIH di Polewali Mandar, Bangun Kerjasama

- Jurnalis

Jumat, 31 Januari 2025 - 15:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Screenshot

Screenshot

Polewali – Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sulaweso Barat melaksanakan Monitoring dan Evaluasi Anggota Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH) di Kabupaten Polewali Mandar, Jumat (31/1/2024).

Kegiatan yang berlangsung di Ruangan Kepala Bagian Hukum Kabupaten Polewali Mandar dipimpin langsung oleh Kepala Divisi P3H Kanwil Kemenkum Sulbar , John Batara Manikallo.

Kunjungan diterima oleh Jarsad Perancang Peraruran Perundang-undangan Ahli Muda pada Pemda Kabupaten Polewali Mandar.

John Batara Manikallo dalam pengantarnya menyampaikan bahwa sebagai perpanjangan tangan Badan Pembinaan Hukum Nasional (BPHN) sebagai pusat Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Nasinal (JDIHN), kami menyampaikan apresiasi dan terimakasih kepada Pemda  Kabupaten Polewali Mandar yang telah rutin setiap tahunya mengrimkan laporan pelaksanaan JDIH ke JDIHN melalui e-Report.

Baca Juga :  Kanwil Kemenkum Sulbar Ikuti Technical Meeting Penyampaian Usulan Pendukung Kinerja KI

“Sehingga diharapkan dapat  memaksimalkan pelaksanaan JDIH dengan  membangun kerjasama antar Pusat jaringan dan Anggota jaringan begitupun antara angota jaringan dengan sesama anggota jaringan dalam rangka penyediaan Informasi Hukum kepada masyarakat melalui JDIH”  ujarnya

John menilai hal itu dibutuhkan karena Ketersedian Informasi Hukum kepada masyarakat adalah tanggung jawab dan tugas kita semua.

Ia juga mendorong Pemda Kabupaten Polewali Mandar agar kiranya bisa mengembangkan JDIH di Desa/Kelurahan dengan membuat pojok JDIH di masing-masing Desa/Kelurahan yang ada di Kabupaten Polewali Mandar.

Baca Juga :  Temui Kepala BIN Daerah Sulbar, Kakanwil Kemenkum Sulbar Harap Sinergi dan Kolaborasi

“Dengan tujuan agar lebih mempermudah dan mempercepat informasi hukum kepada masyarakat khusunya informasi hukum yang update dan terpercaya” harapnya

Secara terpisah, Kakanwil Kemenkum Sulbar Sunu Tedy Maranto mendukung apa yang dilakukan oleh Kepala Divisi P3H dalam mengkoordinasikan pelaksanaan JDIH di Sulawesi Barat.

Salah seorang Kakanwil unit wilayah di bawah kepemimpinan Menkum,  Supratman Andi Agtas itu berharap seluruh stakeholder dapat saling berkoordinasi dan bekerjasama dalam pemberian informasi hukum kepada masyarakat

 

Berita Terkait

Gubernur Sulbar Suhardi Duka Dukung Pengusulan Demmatande Jadi Pahlawan Nasional
Kendaraan Pemprov Sulbar yang Hilang Bertambah Jadi 38 Unit, Wagub Salim S Mengga Ultimatum: Kendaraan Dinas Hilang Wajib Dikembalikan!
Pemprov Sulbar, BPTD, dan Jasa Raharja Pastikan Keselamatan Penumpang Angkutan Lebaran 2025
Harsinah Suhardi Resmi Dikukuhkan Sebagai Ketua TP-PKK Sulbar, Tekankan Program Prioritas
Bupati Samsul Mahmud Kunjungi Warga Taroe dan Berikan Bantuan Sembako
Gubernur Sulbar Kukuhkan Harsinah Suhardi sebagai Ketua TP-PKK Sulbar 2025-2030
Kabar Baik! 1 April 2025, 34.446 Peserta BPJS Kesehatan di Sulbar Aktif Lagi
Kapolresta Mamuju Koordinasi dengan Instansi Terkait untuk Optimalkan Pelaksanaan Operasi Ketupat Marano 2025
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 09:51 WIB

Gubernur Sulbar Suhardi Duka Dukung Pengusulan Demmatande Jadi Pahlawan Nasional

Selasa, 25 Maret 2025 - 09:49 WIB

Kendaraan Pemprov Sulbar yang Hilang Bertambah Jadi 38 Unit, Wagub Salim S Mengga Ultimatum: Kendaraan Dinas Hilang Wajib Dikembalikan!

Selasa, 25 Maret 2025 - 08:37 WIB

Pemprov Sulbar, BPTD, dan Jasa Raharja Pastikan Keselamatan Penumpang Angkutan Lebaran 2025

Senin, 24 Maret 2025 - 22:16 WIB

Harsinah Suhardi Resmi Dikukuhkan Sebagai Ketua TP-PKK Sulbar, Tekankan Program Prioritas

Senin, 24 Maret 2025 - 22:03 WIB

Bupati Samsul Mahmud Kunjungi Warga Taroe dan Berikan Bantuan Sembako

Berita Terbaru