Kemenkum Sulbar Dukung Coffee Morning Yang Digelar Forkopimda, Untuk Kolaborasi dan Sinergi

- Jurnalis

Jumat, 10 Januari 2025 - 14:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mamuju – Kakanwil Kemenkum Sulbar, Sunu Tedy Maranto mendukung penyelenggaraan Coffee Morning yang digelar forkopimda Sulbar.

“Hal ini merupakan salah satu wadah meningkatkan kebersamaan untuk terus bersinergi dalam mendukung pembangunan yang berkelanjutan di Sulawesi Barat” ujar salah seorang Kakanwil unit wilayah di bawah kepemimpinan Menkum, Supratman itu disela-sela waktunya

Terkait dengan itu, Kepala Bagian Umum Kanwil Kemenkum Sulawesi Barat mewakili Kepala Kantor Wilayah menghadiri kegiatan Coffee Morning tersebut.

Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat koordinasi antara DPRD, Kepolisian Daerah, Instansi terkait, dan masyarakat dalam rangka menyelaraskan langkah-langkah strategis untuk menangani berbagai aspirasi masyarakat.

Baca Juga :  Suasana Warga Binaan Rutan Majene Bertani Di Area Pos Beranggang

Kegiatan berlangsung di Cafe Dermaga Sandeq Nusantara pada Jumat (10/1/2025).

Wakil Ketua DPRD Provinsi Sulawesi Barat Siti Suraidah Suhardi mengatakan bahwa acara ini  sebagai upaya meningkatkan kolaborasi antara Pemda, Forkopimda, Organisasi Kepemudaan, Mahasiswa, berkolaborasi di berbagai sektor dalam mengakomodasi aspirasi masyarakat. 

“Kolaborasi ini selalu kita tingkatkan agar komunikasi yang terjalin tidak buntu. Terima kasih pak Kapolda dan Pak Gubernur atas sinergitas yang terjalin selama ini. Tentu ini hasil kolaborasi yang baik pemerintah dan instansi vertikal,” ujar Suraidah.

Baca Juga :  Kadivpas Kanwil Kemenkumham Sulbar Berikan Penguatan Tugas dan Fungsi pada Rutan Kelas IIB Pasangkayu

Sementara itu PJ Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin mengapresiasi atas inisiasi DPRD terus membangun ruang silaturahmi dan komunikasi. 

“Ujungnya adalah untuk menghadirkan kebaikan di Provinsi Sulbar,” ungkapnya. 

PJ Bahtiar juga mengapresiasi langkah Kapolda, dengan adanya tempat kunjungan baru bagi tamu Sulbar akan menggerakkan perekonomian di Sulbar. 

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Polsek Tommo Polresta Mamuju Respon Cepat Pertengkaran Warga, Mediasi Berakhir Damai
Kanwil Kemenkum Sulbar Hadiri Pameran Unggulan UMKM Sulawesi Barat Kemilau Ngalo Manakarra
Ketua DPRD Sulbar Apresiasi Program Penebaran 100 Ribu Benih Ikan Nila di Kali Mamuju
Wakil Ketua DPRD Sulbar Munandar Wijaya dan Komisi IV Bahas Pengembangan Kawasan Transmigrasi Sulbar di Kemnakertrans J
Forkopimda Bersama Warga Sebar Seratus Ribu Benih Ikan Nila di Kali Mamuju, Masyarakat Bisa Menangkapnya
Saat ASN dapat Pohon Cabe Gratis dari Petani Milenial
Kembali, Pameran Batu Ngalo di Matos, Pj Bahtiar Sarankan Pameran Tampil Setiap Event di Sulbar.
Kecelakaan Maut di Poros Tasiu : Anak Pengemudi Grand Max Yang Ikut Menumpang Meninggal Dunia di TKP
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 25 Januari 2025 - 12:32 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Tommo Polresta Mamuju Respon Cepat Pertengkaran Warga, Mediasi Berakhir Damai

Jumat, 24 Januari 2025 - 16:17 WIB

Kanwil Kemenkum Sulbar Hadiri Pameran Unggulan UMKM Sulawesi Barat Kemilau Ngalo Manakarra

Jumat, 24 Januari 2025 - 15:47 WIB

Ketua DPRD Sulbar Apresiasi Program Penebaran 100 Ribu Benih Ikan Nila di Kali Mamuju

Jumat, 24 Januari 2025 - 15:25 WIB

Wakil Ketua DPRD Sulbar Munandar Wijaya dan Komisi IV Bahas Pengembangan Kawasan Transmigrasi Sulbar di Kemnakertrans J

Jumat, 24 Januari 2025 - 13:21 WIB

Forkopimda Bersama Warga Sebar Seratus Ribu Benih Ikan Nila di Kali Mamuju, Masyarakat Bisa Menangkapnya

Berita Terbaru