Kemenkumham Sulbar Sebut 7 TPS Akan Dibentuk di Lapas dan Rutan

- Jurnalis

Rabu, 28 Juni 2023 - 16:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mamuju – Kepala Bidang Pembinaan, Akhmad Herriansyah mengatakan Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Barat terus berupaya mewujudkan pemenuhan Hak Pilih Suara Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) dalam Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Hal itu disampaikannya saat, mewakili Kepala Divisi Pemasyarakatan, Robianto, saat mengikuti Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi DPT Pemilu 2024 tingkat KPU Provinsi Sulawesi Barat di Hotel Grand Maleo Mamuju kemarin.

Baca Juga :  Konsultasi Terkait Perekrutan PPPK DPRD Sulbar Terima Kunjungan Kerja Komisi III DPRD Enrekang

“diantara 4.219 TPS di Sulbar, Lapas/Rutan mendapatkan total 7 TPS dengan total jumlah DPT 866 orang” sambungna

Ia menambahkan apabila terjadi perubahan atau tidak terakomodir akan di akomodir dalam DPTb dan Daftar Pemilih khusus.

“Hal ini sesuai dengan kondisi Lapas/Rutan, dimana jumlah penghuninya WBP sewaktu2 dapat berubah”)” ujar Heri.

Sebelumnya, secara terpisah Kakanwil Kemenkumham Sulbar, Parlindungan menekankan kepada jajaran Lapas dan Rutan untuk memastikan seluruh penghuni di Lapas/Rutan mendapatkan haknya, memberikan suaranya dalam Pemilu 2024.

Baca Juga :  Amaliah Ramadhan 26, Memaksimalkan Ibadah Di Bulan Ramadhan

“Untuk itu, pelaksanaan agenda ini diharapkan sinergitas dan dukungan lembaga terkait sehingga berjalan dengan baik, khususnya dalam pemenuhan hak pilih wbp dalam pemilu 2024” lanjut salah seorang Kakanwil unti wilayah di bawah kepemimpinan Menkumham, Yasonna itu (28/6)

Berita Terkait

Gubernur Sulbar bersama 6 Bupati Sepakat Bangun Sekolah Rakyat, Target Putus Rantai Kemiskinan
Wagub Salim Mengga Ajak Masyarakat Saling Membantu dan Tunaikan Zakat
Jelaskan Soal Efisiensi Anggaran, Wagub Salim S Mengga Jamin APBD Fokus untuk Kepentingan Rakyat
Buka Puasa Bersama, Suhardi Duka Ajak Kader Demokrat Sulbar Jaga Integritas dan Fokus Layani Rakyat
IJS Sulbar Kecam Teror terhadap Media Tempo, Sebut Kebebasan Pers Terancam
Gubernur Suhardi Duka : Jalan Topoyo-Tumbu-Patulana Digarap 2026, Jalur Lingkar Timur Mamuju-Mamuju Tengah Tembus
Safari Ramadan Pemprov Sulbar Berakhir di Mateng, Gubernur SDK: Anda Tak Sendiri
Pemprov dan DPRD Sulbar Dorong Konten Kreator Hadirkan Konten Edukatif
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 13:23 WIB

Gubernur Sulbar bersama 6 Bupati Sepakat Bangun Sekolah Rakyat, Target Putus Rantai Kemiskinan

Minggu, 23 Maret 2025 - 23:14 WIB

Wagub Salim Mengga Ajak Masyarakat Saling Membantu dan Tunaikan Zakat

Minggu, 23 Maret 2025 - 22:30 WIB

Buka Puasa Bersama, Suhardi Duka Ajak Kader Demokrat Sulbar Jaga Integritas dan Fokus Layani Rakyat

Minggu, 23 Maret 2025 - 20:26 WIB

IJS Sulbar Kecam Teror terhadap Media Tempo, Sebut Kebebasan Pers Terancam

Minggu, 23 Maret 2025 - 10:21 WIB

Gubernur Suhardi Duka : Jalan Topoyo-Tumbu-Patulana Digarap 2026, Jalur Lingkar Timur Mamuju-Mamuju Tengah Tembus

Berita Terbaru

Majene

Bupati Majene Terima Penghargaan HAM dari Pemprov Sulbar

Senin, 24 Mar 2025 - 13:53 WIB