Mamuju Buka 90 Formasi di Rekrutmen CPNS 2019

- Jurnalis

Senin, 21 Oktober 2019 - 06:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAMUJU, RAKYATTA — Berdasarkan hasil rapat teknis yang di ikuti oleh Badan Kepegawaian dan Diklat Daerah Kabupaten Mamuju terhadap penentuan kuota rekrutmen calon pegawai negeri sipil (CPNS) untuk tahun 2019, dipastikan Mamuju akan mendapat kuota 90 formasi, yang terdiri dari 36 formasi tenaga kesehatan, 8 formasi guru, 37 tenaga fungsional lainnya, dan 9 kuota untuk tenaga pelaksana.

Dikonfirmasi di ruang kerjanya Senin (21/10/2019 ) Sekretaris Daerah Kabupaten Mamuju H.Suaib mengatakan, awalnya Pemkab Mamuju telah mengusulkan 143 formasi untuk penerimaan CPNS dan PPPK dengan spsifikasi 100 formasi yang diperuntukkan terhadap penerimaan PPPK dan 43 formasi untuk menerima CPNS.

Baca Juga :  Golden Visa Resmi Diluncurkan, Presiden RI: Privilese Emas bagi Warga Dunia Berkualitas

Kuota tersebut telah disesuaikan dengan arahan Menpan RB yang meminta agar persentase penerimaan tahun ini dapat diakomodasi 70 persen bagi PPPK dan 30 persen CPNS, namun dari surat keputusan yang baru saja dikeluarkan MENPAN RB dengan nomor 544, tentang penetapan kebutuhan Pegawai Negeri Sipil dilingkungan Pemerintah Kabupaten Mamuju tahun anggaran 2019, jumlah kuota yang telah diputuskan mengalami perubahan.

Baca Juga :  Polresta Mamuju Dirikan Pos Siaga Bencana Di 6 Wilayah Kabupaten Mamuju

Dimana formasi CPNS mengalami penambahan menjadi 90 formasi, sementara untuk PPPK belum dapat diakomodasi tahun ini

“yang pasti tanggal 23 oktober akan ada rapat koordinasi di makassar tentang teknis pelaksanaan rekrutmen, termasuk jadwal pelaksanaanya, mudah-mudahan disitu juga kita akan memperoleh keterangan soal PPPK,”pungkas Suaib.

Berita Terkait

Kapolresta Mamuju Koordinasi dengan Instansi Terkait untuk Optimalkan Pelaksanaan Operasi Ketupat Marano 2025
Kapolresta Mamuju Pimpin Pengamanan Ketat Aksi Unras Mahasiswa di Kantor DPRD Sulbar
Kapolresta Mamuju dan Dokkes Polda Sulbar Berikan Layanan Kesehatan Gratis di Anjungan Pantai Manakarra
Kapolresta Mamuju Gencarkan Sosialisasi Hotline Mudik 110 dan Tolak Premanisme Berkedok Ormas
Kapolresta Mamuju Ucapkan Selamat Memperingati Dies Natalis ke-71 GMNI
Bazar Sembako Murah Polresta Mamuju di Serbu Warga, Ratusan Paket Ludes Terjual
Raker dan Buka Puasa Bersama Alumni Fakultas Hukum: Perkuat Silaturahmi, Merajut Sinergi di Bulan Suci Ramadhan
Hari Ketiga Pasca Gugurnya 3 Prajurit Bhayangkara di Way Kanan, Kapolresta Mamuju Gelar Tahlilan dan Doa Bersama
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 20:32 WIB

Kapolresta Mamuju Koordinasi dengan Instansi Terkait untuk Optimalkan Pelaksanaan Operasi Ketupat Marano 2025

Senin, 24 Maret 2025 - 16:59 WIB

Kapolresta Mamuju Pimpin Pengamanan Ketat Aksi Unras Mahasiswa di Kantor DPRD Sulbar

Minggu, 23 Maret 2025 - 21:27 WIB

Kapolresta Mamuju dan Dokkes Polda Sulbar Berikan Layanan Kesehatan Gratis di Anjungan Pantai Manakarra

Minggu, 23 Maret 2025 - 21:25 WIB

Kapolresta Mamuju Gencarkan Sosialisasi Hotline Mudik 110 dan Tolak Premanisme Berkedok Ormas

Minggu, 23 Maret 2025 - 11:26 WIB

Kapolresta Mamuju Ucapkan Selamat Memperingati Dies Natalis ke-71 GMNI

Berita Terbaru

Pasangkayu

Wakil Bupati Herny Resmi Menjadi Ketua KKSS Kabupaten Pasangkayu

Selasa, 25 Mar 2025 - 00:10 WIB

Hallo Polisi

Wakapolda Sulbar, Safari Ramadhan 1446 H, di Polres Pasangkayu

Senin, 24 Mar 2025 - 21:47 WIB