TPS Loksus Rutan Majene Persiapkan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024

- Jurnalis

Selasa, 26 November 2024 - 14:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RutaNe_News – Majene – 1 hari sebelum pelaksanaan Pilkada Serentak 2024, Petugas KPPS Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Majene telah mempersiapkan dengan matang Tempat Pemungutan Suara 901 sebagai TPS Lokasi Khusus. (Selasa, 26 November 2024)

Di siang hari, Logistik Pilkada Serentak 2024 Pemilihan Gubernur Sulawesi Barat & Pemilihan Bupati Majene diterima oleh petugas KPPS Rutan Majene beserta SATLINMAS dari PPS Banggae yang dikawal oleh petugas dari Polri/TNI, KPU, & Bawaslu.

Baca Juga :  Kemenkumham Sulbar Lakukan Pengawasan KI di Mamasa

Kemudian, logistik tersebut diamankan dengan baik, setelah itu persiapan dekorasi TPS Loksus Rutan Majene dilakukan dengan baik agar pemilih dapat menyalurkan pilihannya dengan nyaman & kondusif. (mz)

Baca Juga :  Kemenkumham Sulbar Sebut Pelaksanaan CFD Dapat Menumbuhkan Perekonomian Bagi UMKM

#RutanMajene #Masarri #KanwilSulbar #KementerianImigrasiPemasyarakatan #KemenIMIPAS #MenIMIPAS #AgusAndrianto #KakanwilSulbar #PamujiRaharja #KarutanMajene #HSyahruddin

Berita Terkait

Pemprov Sulbar Kembali Akan Menggelar Pameran Batu Ngalo Manakarra
Kanwil Kemenkum Sulbar Terima Kunjungan Pihak Notaris, Bahas Perubahan
Audiensi Kanwil Kemenkum Sulbar dengan RRI Sulawesi Barat, Perkuat Sinergi Tingkatkan Pelayanan Publik
Kakanwil Kemenkum Sulbar Bersama Sejumlah Pimti Ikuti Pelatihan Penguatan Substansi KI
Kakanwil Kemenkum Sulbar Harap Jajarannya Sikapi Perubahan Secara Positif
Seribu Lebih Peserta dari Berbagai Provinsi Visit to Sulbar, Siap Ikuti Turnamen Domino Nasional Pemprov Sulbar
Komisi III DPRD Sulbar Gelar Raker Evaluasi APBD 2024 dan Rencana 2025
Kunjungi KPP Pratama, Kanwil Kemenkum Sulbar Koordinasi Permintaan Data Dukung Laporan Notaris di Mamuju
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 20 Januari 2025 - 19:19 WIB

Pemprov Sulbar Kembali Akan Menggelar Pameran Batu Ngalo Manakarra

Senin, 20 Januari 2025 - 15:38 WIB

Kanwil Kemenkum Sulbar Terima Kunjungan Pihak Notaris, Bahas Perubahan

Senin, 20 Januari 2025 - 15:08 WIB

Audiensi Kanwil Kemenkum Sulbar dengan RRI Sulawesi Barat, Perkuat Sinergi Tingkatkan Pelayanan Publik

Senin, 20 Januari 2025 - 14:13 WIB

Kakanwil Kemenkum Sulbar Bersama Sejumlah Pimti Ikuti Pelatihan Penguatan Substansi KI

Senin, 20 Januari 2025 - 11:23 WIB

Kakanwil Kemenkum Sulbar Harap Jajarannya Sikapi Perubahan Secara Positif

Berita Terbaru

Advertorial

Pemprov Sulbar Kembali Akan Menggelar Pameran Batu Ngalo Manakarra

Senin, 20 Jan 2025 - 19:19 WIB