Hadapi Pemilu, Kemenkumham Sulbar Gelar Penggeledahan Lapas dan Rutan Secara Serentak

- Jurnalis

Kamis, 1 Februari 2024 - 07:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mamuju – Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Barat melaksanakan penggeledahan di Rutan Kelas IIB Mamuju, pada Rabu Malam (1/1)

Kepala Divisi Pemasyarakatan saat memimpin kegiatan itu mengatakan bahwa penggeledahan itu dilakukan secara mendadak dalam rangka mencegah gangguan kamtib.

“Penggeledahan ini juga dilakukan secara serentak di seluruh Lapas/Rutan di Sulawesi Barat” ujar salah seorang PImti unit wilayah di bawah kepemimpinan Menkumham, Yasonna itu didampingi Kabid Pembinaan, Kabid Kamtib dan Kepala Rutan Mamuju

Baca Juga :  Sapa Warga Binaan, Rutan Pasangkayu Kontrol Kamar Hunian dan Pemeriksaan Kesehatan Secara Rutin

Tak hanya itu, dalam kesempatannya itu, ia juga mengaku bahwa penggeledahan itu juga sebagai upaya dalam memastikan keamanan dan ketertiban dalam rangka menyambut pemilu 2024

“Untuk itu, untuk medukung hal itu, kewaspadan juga dilakukan melalui kerjasama dengan TNI/POLRI untuk pengamanan di area UPT disaat pelaksanaan Pemilu.

Baca Juga :  Wujudkan Pemilu 2024 yang Berkualitas dan Kredibel, Kemenkumham Sulbar Hadiri Rapat Pleno Terbuka

Robianto berharap dengan adanya kegiatan ini sebagai bentuk deteksi dini dalam mencegah gangguan kamtib, terus melaksanakan 3 Kunci Pemasyarakatan Maju dan Back To Basic.

Sementara itu, secara terpisah Kakanwil Kemenkumham Sulbar, Marasidin mendukung jajarannya dalam melakukan deteksi terhadap gangguan keamanan dan ketertiban di lingkungan Lapas/Rutan.

“Sehingga melalui kegiatan ini dapat memberikan rasa aman kepada warga binaan” tutupnya (2/1)

Berita Terkait

Anggota DPRD Sulbar Drs. Daud Tanri Arruan,Gelar Hearing di Desa Orobua Selatan: Serap Aspirasi dan Perkuat Pengawasan Pembangunan
Drg. Hj. Nurwan Katta, MARS Gelar Hearing Dialog di Tiga Lokasi, Serap Aspirasi Masyarakat
Wakil Ketua DPRD Sulbar Gelar Hearing Dialog di Polewali Mandar, Serahkan Bantuan Alat Kesenian
Tanam Pohon dan Saat Warga Tabang Serbu Pohon Gratis dari Pemprov Sulbar
Warga Tabang Serbu Gerakan Pasar Murah Pemprov Sulbar, Lurah : Membantu Warga Kami
Ole Romenij, Tim Geypens, Dion Markx Resmi WNI, Siap Bawa Timnas Berprestasi
Ketua DPRD Sulbar Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Kantor Baznas Sulbar
Pj Gubernur Bahtiar Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Kantor Baznas Sulbar
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 21:10 WIB

Anggota DPRD Sulbar Drs. Daud Tanri Arruan,Gelar Hearing di Desa Orobua Selatan: Serap Aspirasi dan Perkuat Pengawasan Pembangunan

Minggu, 9 Februari 2025 - 21:08 WIB

Drg. Hj. Nurwan Katta, MARS Gelar Hearing Dialog di Tiga Lokasi, Serap Aspirasi Masyarakat

Minggu, 9 Februari 2025 - 21:05 WIB

Wakil Ketua DPRD Sulbar Gelar Hearing Dialog di Polewali Mandar, Serahkan Bantuan Alat Kesenian

Minggu, 9 Februari 2025 - 20:47 WIB

Tanam Pohon dan Saat Warga Tabang Serbu Pohon Gratis dari Pemprov Sulbar

Minggu, 9 Februari 2025 - 16:35 WIB

Ole Romenij, Tim Geypens, Dion Markx Resmi WNI, Siap Bawa Timnas Berprestasi

Berita Terbaru