Ketua Bhayangkari PD Sulbar Pimpin Sertijab Ketua YKB Majene dan Mamuju Utara

- Jurnalis

Selasa, 5 November 2019 - 01:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAMUJU, RAKYATTA.CO — Ketua Bhayangkari PD Sulawesi Barat (Sulbar) Siti Asiyah Baharudin memimpin Serah Terima Jabatan (Sertijab) Ketua Pengurus Yayasan Kemala Bhayangkari (YKB) Cabang Majene dan Matra, Senin (4/11) di Aula Arya Guna .

Ketua Bhayangkari mengatakan Sertijab dalam suatu organisasi merupakan wujud dari dinamika organisasi, selain itu juga sebagai bagian dari proses kaderisasi kepemimpinan yang harus dilakukan secara berkesinambungan, agar tercipta organisasi yang lebih baik seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini.

Baca Juga :  Deteksi Peredaran Narkoba, Tim Satopspatnal Pas Kemenkumham Sulbar Periksa Urine Pegawai dan Warga Binaan Lapas Mamasa

Sertijab ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas organisasi sehingga lebih efektif dalam pelaksanaan tugas pokoknya, selain itu juga sebagai peluang dan tantangan untuk membangun reputasi dan prestasi.

“Kepemimpinan dan kreatifitas serta kemampuan konseptual yang dapat dikembangkan dengan harapan mampu membawa manfaat bagi organisasi dalam rangka menyikapi fenomena perkembangan lingkungan pada saat ini,” tuturnya.

Dia mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang tulus kepada Ibu ketua Bhayangkari cabang Majene dan Mamuju Utara (Matra) yang telah mengukir prestasi demi kemajuan Bhayangkari di tempat masing-masing, dalam memimpin, membina serta mengarahkan Bhayangkari sehingga roda organisasi dapat berjalan dengan baik dan lancar.

Baca Juga :  Dandim 1402/Polman Salurkan Zakat Fitrah Kepada Masyarakat Secara Simbolis

“Semoga di tempat yang baru selalu dikaruniai kesehatan dan keberhasilan yang tentu saja akan menjadi kebanggaan kita semua khususnya keluarga dan Bhayangkari. Kepada Pejabat Ketua Cabang Bhayangkari yang baru, kami titipkan pembinaan anggota Bhayangkari yang ibu-ibu pimpin untuk dibina dan diarahkan dengan baik,” tuturnya.

Berita Terkait

Gubernur Sulbar Buka Puasa Bersama Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Windiyatno, Bicara Ekonomi hingga Keamanan
Keamanan Mudik dan Lebaran, Gubernur SDK Harap Seluruh Stakeholder Siaga 24 Jam
Tinjau GPM di Kejati Sulbar, Ketua TP PKK Berbagi Berkah
Wagub Sulbar Salim S Mengga Beri Bantuan Beras Jamaah Mesjid Nurul Ikhsan Lemo Susu
Wagub Sulbar Salim S Mengga , Buka Puasa Bersama di Mesjid Abadan Desa Lambanan , Tekankan Jaga Silaturrahmi
Merawat Silaturahmi Melalui Sapaan Pagi, Plh Sekprov , Herdin Ismail Bangun Kebiasaan Saling Menyapa di Lingkup Pemprov Sulbar
Gubernur Sulbar Pastikan GPM di Mamuju Berjalan Baik, Tekan Inflasi dan Bantu Masyarakat
Ketua TP-PKK Sulbar: GPM Membantu Masyarakat Kurang Mampu, Kita Dukung Bersama
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 05:09 WIB

Gubernur Sulbar Buka Puasa Bersama Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Windiyatno, Bicara Ekonomi hingga Keamanan

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:33 WIB

Keamanan Mudik dan Lebaran, Gubernur SDK Harap Seluruh Stakeholder Siaga 24 Jam

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:43 WIB

Tinjau GPM di Kejati Sulbar, Ketua TP PKK Berbagi Berkah

Rabu, 19 Maret 2025 - 23:41 WIB

Wagub Sulbar Salim S Mengga Beri Bantuan Beras Jamaah Mesjid Nurul Ikhsan Lemo Susu

Rabu, 19 Maret 2025 - 23:39 WIB

Wagub Sulbar Salim S Mengga , Buka Puasa Bersama di Mesjid Abadan Desa Lambanan , Tekankan Jaga Silaturrahmi

Berita Terbaru

Kemenkumham

Pentingnya Sinergi dalam membumikan HAM di Sulawesi Barat.

Jumat, 21 Mar 2025 - 17:59 WIB

Kemenkumham Sulbar

Kantor Wilayah Kemenkum Sulbar Dampingi Penyerahan Protokol

Jumat, 21 Mar 2025 - 17:55 WIB