Bidang Propam Polda Sulbar Gelar Penegakan Ketertiban Dan Disiplin (Gaktiblin) Di Polresta Mamuju

- Jurnalis

Senin, 13 Januari 2025 - 09:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mamuju – Pastikan seluruh personel Polresta Mamuju tetap dalam performa terbaik dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, Bidang propam Polda Sulbar aktif menggelar penegakan ketertiban dan disiplin (Gaktiblin).

Diketahui, Penegakan Gaktiblin di pimpin langsung oleh Wakapolresta Mamuju AKBP Arianto dan Ipda I Made Juli Paur Subbid Propam dan Kasi Propam, melakukan pemeriksaan kepada seluruh personil Polresta Mamuju di lapangan apel Mapolresta Mamuju. Senin, 13 Januari 2025

Wakapolresta Mamuju Akbp Arianto mengatakan Seperti biasa, sasaran kegiatan ini adalah Sikap tampang, penggunaan gampol, kelengkapan fisik, pemeriksaan Urine dan surat kendaraan serta kelengkapan surat identitas data diri.

Baca Juga :  Kakanwil Kemenkum Sulbar Harap Jajarannya Sikapi Perubahan Secara Positif

Dari hasil kegiatan tersebut masih ditemukan beberapa personil yang terjaring dalam pelaksanaan operasi Gaktiblin ini dengan kategori pelanggaran paling banyak yaitu pelanggaran penggunaan gampol yang tidak sesuai dan sikap tampang (rambut panjang, jenggot, pakaian tidak rapih). Tambahnya

Agar hal tersebut tidak terulang dan memberikan efek jerah para personel yang terjaring diberikan tindakan disiplin seperti Push Up sebanyak 50x. Ujar Wakapolresta

Baca Juga :  Pemerintah Resmi Umumkan Cuti Bersama Lebaran 29 April dan 4-6 Mei 2022

Dikesempatan yang sama Kapolresta Mamuju Kombes Pol Ardi Sutriono juga mengungkapkan bahwa kegiatan ini sangat penting untuk dilakukan, selain memang sebagai pembinaan dan pengawasan kepada personel juga menjadi upaya terbaik untuk memastikan seluruh personel dalam performa terbaik dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dan secara profesional. Ungkapnya

 

Berita Terkait

Cegah Fatalitas Korban Laka Lantas, Jasa Raharja Mamuju Selenggarakan Pelatihan PPGD
Kapolda Sulbar Belanja Takjil, Warga: Kami Senang Sekali Jualan Kami Dibeli Sama Bapak Jenderal
Satreskrim Polresta Mamuju dan Disperindag Mamuju Gelar Pengecekan Takaran Minyak Goreng di Pasar
Kapolda Sulbar Pimpin Sertijab Kapolres Pasangkayu, AKBP Joko Kusumadinata Resmi Menjabat
Gubernur Sulbar Buka Puasa Bersama Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Windiyatno, Bicara Ekonomi hingga Keamanan
Keamanan Mudik dan Lebaran, Gubernur SDK Harap Seluruh Stakeholder Siaga 24 Jam
Ketua IJS Desak Kapolda Sulbar Evaluasi Kinerja Kabid Humas
Tinjau GPM di Kejati Sulbar, Ketua TP PKK Berbagi Berkah
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 16:26 WIB

Kapolda Sulbar Belanja Takjil, Warga: Kami Senang Sekali Jualan Kami Dibeli Sama Bapak Jenderal

Jumat, 21 Maret 2025 - 13:05 WIB

Satreskrim Polresta Mamuju dan Disperindag Mamuju Gelar Pengecekan Takaran Minyak Goreng di Pasar

Jumat, 21 Maret 2025 - 09:22 WIB

Kapolda Sulbar Pimpin Sertijab Kapolres Pasangkayu, AKBP Joko Kusumadinata Resmi Menjabat

Jumat, 21 Maret 2025 - 05:09 WIB

Gubernur Sulbar Buka Puasa Bersama Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Windiyatno, Bicara Ekonomi hingga Keamanan

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:33 WIB

Keamanan Mudik dan Lebaran, Gubernur SDK Harap Seluruh Stakeholder Siaga 24 Jam

Berita Terbaru

Kemenkumham

Pentingnya Sinergi dalam membumikan HAM di Sulawesi Barat.

Jumat, 21 Mar 2025 - 17:59 WIB

Kemenkumham Sulbar

Kantor Wilayah Kemenkum Sulbar Dampingi Penyerahan Protokol

Jumat, 21 Mar 2025 - 17:55 WIB