Gerakan Senam SKJ Rutan Pasangkayu, WBP dan Petugas Tak Kenal Lelah Berolahraga

- Jurnalis

Jumat, 16 Agustus 2024 - 06:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasangkayu – Petugas dan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Pasangkayu Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Barat melaksanakan kegiatan Senam Kesehatan Jasmani (SKJ) bersama yang dilakukan di Lapangan Upacara Rutan Pasangkayu.

 

Seluruh Warga Binaan dan Petugas tampak semangat mengikuti setiap gerakan yang diperagakan oleh Instruktur. Intrukstur ini berasal dari Risti Studio Pasangkayu yang dimana pada kesempatan sebanyak 2 orang instruktur datang dalam kegiatan senam bersama ini. Untuk dapat menambah kekompakan dan keakraban maka pada kesempatan tersebut didatangkan Instruktur senam untuk dapat memandu gerakan senam agar lebih kompak dan semangat dalam melakukan gerakan. Maka dari itu, momen Senam ini dijadikan ajang olahraga untuk menjaga kesehatan bagi Petugas dan WBP Rutan Pasangkayu.

Baca Juga :  Ekonomi Sulbar Melambat 3 Tahun Terakhir, Sepanjang 2019 Hanya Tumbuh 5,66 persen

 

Kepala Rutan Pasangkayu, Tisep Oven Harry memberikan apresiasinya kepada jajaran pembinaan dan seluruh pegawai yang terus berupaya untuk menjaga imunitas serta kesehatan para WBP yang dilakukan baik secara rutin maupun insidentiil. Selain itu, beliau juga mengajak seluruh petugas untuk terus dapat menjaga kesehatan tubuh mereka melalui kegiatan senam ini maupun olahraga lain.

 

Beliau juga berharap senam bersama dengan Warga Binaan ini  nantinya dapat berjalan rutin di Rutan Pasangkayu, agar tidak hanya Petugas saja yang memiliki kebugaran yang bagus para Warga Binaan Rutan Pasangkayu pun juga harus memiliki kebugaran yang bagus.

Baca Juga :  Kepada Jajaran Rutan Mamuju, Kadivpas Kemenkumham Sulbar Ingatkan Jajaran Untuk Jaga Netralitas Pemilu 2023

 

“Semoga dengan adanya senam bersama ini diharapkan selain bisa menjaga stamina kesehatan tubuh, rasa kekompakan, kebersamaan, menyatu diantara pegawai petugas dan warga binaan serta tidak lupa untuk selalu menjaga ketertiban demi kelancaran kegiatan.”

 

Sebelum dimulai Kegiatan senam diawali dengan doa bersama dan dilaksanakan dengan penuh semangat oleh seluruh pegawai lapas yang hadir dan WBP. Selama senam berlangsung terlihat ekspresi para pegawai dan WBP melakukan gerakan demi gerakan dengan suka hati, ceria penuh energi. Kegiatan senam ini berakhir kemudian ditutup dengan doa.

Berita Terkait

Silaturrahmi Bersama Pj Bupati Mamasa dan Bupati Terpilih Mamasa. Pj Bahtiar Berpesan: Anggrek Dapat Mengantar Mamasa ke Kancah Internasional
Silaturrahmi Bersama Warga Perbatasan Mamasa – Toraja, Tabang, Pj Bahtiar Dorong Tiga Budidaya Pangan Untuk Sejahterakan Warga
Anggota DPRD Sulbar Drs. Daud Tanri Arruan,Gelar Hearing di Desa Orobua Selatan: Serap Aspirasi dan Perkuat Pengawasan Pembangunan
Drg. Hj. Nurwan Katta, MARS Gelar Hearing Dialog di Tiga Lokasi, Serap Aspirasi Masyarakat
Wakil Ketua DPRD Sulbar Gelar Hearing Dialog di Polewali Mandar, Serahkan Bantuan Alat Kesenian
Tanam Pohon dan Saat Warga Tabang Serbu Pohon Gratis dari Pemprov Sulbar
Warga Tabang Serbu Gerakan Pasar Murah Pemprov Sulbar, Lurah : Membantu Warga Kami
Ole Romenij, Tim Geypens, Dion Markx Resmi WNI, Siap Bawa Timnas Berprestasi
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 22:17 WIB

Silaturrahmi Bersama Pj Bupati Mamasa dan Bupati Terpilih Mamasa. Pj Bahtiar Berpesan: Anggrek Dapat Mengantar Mamasa ke Kancah Internasional

Minggu, 9 Februari 2025 - 22:13 WIB

Silaturrahmi Bersama Warga Perbatasan Mamasa – Toraja, Tabang, Pj Bahtiar Dorong Tiga Budidaya Pangan Untuk Sejahterakan Warga

Minggu, 9 Februari 2025 - 21:10 WIB

Anggota DPRD Sulbar Drs. Daud Tanri Arruan,Gelar Hearing di Desa Orobua Selatan: Serap Aspirasi dan Perkuat Pengawasan Pembangunan

Minggu, 9 Februari 2025 - 21:08 WIB

Drg. Hj. Nurwan Katta, MARS Gelar Hearing Dialog di Tiga Lokasi, Serap Aspirasi Masyarakat

Minggu, 9 Februari 2025 - 21:05 WIB

Wakil Ketua DPRD Sulbar Gelar Hearing Dialog di Polewali Mandar, Serahkan Bantuan Alat Kesenian

Berita Terbaru